Sukses Jalankan Tugas Mulia, 14 Paskibra MTsN 3 Banjarnegara Terima Penghargaan Dari Madrasah

Banjarnegara – MTsN 3 Banjarnegara berikan penghargaan kepada para siswa yang menjadi Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-78 di tingkat Kecamatan Rakit. Penghargaan tersebut diberikan langsung oleh kepala MTsN 3 Banjarnegara saat upacara di Aula Indoor dengan di Read More …